KomunitasPandeglangTerkini

Gagas Ngariung UMKM, Pandaya Dorong Gerakan Budidaya Ikan

SABBA.ID | Pandeglang – Organisasi yang menaungi UMKM, yakni Pandaya (Pandeglang Berdaya) kembali gelar Program bersama pelaku UMKM di Pandeglang, event tersebut bernama “Ngariung UMKM” digelar pada Selasa (23/2). Yang Bertempat di Aula Bakso Ngeces Ciwasiat. Pandeglang.

Ngariung UMKM Pandaya kali ini Menganggas tema mengenai potensi ekonomi dan ketahanan Pangan di Pandeglang.

Advertisement Space

Turut hadir Kadis Perikanan Pandeglang. Suaedi Kurdianta, yang menyampaikan bahwa potensi ekonomi budidaya ikan air tawar di wilayah Pandeglang Masih sangat besar dan menjanjikan, menurutnya hal ini merupakan kesempatan luar biasa apabila anak-anak muda di Pandeglang memiliki semangar dan kemampuan mengelola yang baik sehingga menimbulkan dampak ekonomi yang menjanjikan.

Selain itu Kadispora Pandeglang. Undang Suhendar, juga turut hadir dan memberi apresiasi atas kembali hadirnya UMKM Pandaya yang didominasi anak-anak muda, ia juga memeberi semangat agar tidak ragu terjun ke dunia entepreneur guna menjadi penggerak ekonomi pandeglang dan ikut mengentaskan angka pengangguran yang terus meningkat akibat pandemi covid 19. (Rls/Red)

Show More

Redaksi

Teruntuk pembaca setia Sabba “Semua harus ditulis, apa pun. Jangan takut tidak dibaca atau tidak diterima penerbit. Yang penting, tulis, tulis, dan tulis. Suatu saat pasti berguna” (Pramoedya Ananta Toer)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Wett

Matiin Adblock Bro!